7 Resep Awet Muda
Kulit membutuhkan beberapa jenis vitamin untuk memperbaiki jaringan sel dan meregenerasi sel kulit, Vitamin C, E dan K sangat dibutuhkan oleh kulit, dapat ditemukan di dalam makanan yang kita konsumsi sehari hari. Perlu kita perhatikan jenis makanan kita agar kebutuhan vitamin untuk kulit tercukupi agar dapat dicegah beragam masalah pada kulit, semisal penuaan dini, kasar, kusam kering, muncul bintik hitam, tidak elastis
Bila nutrisi kulit yang berasal dari makanan dirasa kurang mencukupi kebutuhan kulit maka dapat di tambah dengan asupan suplemen vitamin untuk kulit, Banyak kita temukan produk produk suplemen kecantikan di apotik.
1. Mencerahkan Warna Kulit
Kulit dapat diremajakan dengan meningkatkan konsumsi makanan yang mengandung vitamin D, ataupun bisa dengan paparan sinar matahari pagi, selama 15 menit setiap hari. Contoh makanan : susu sapi, susu kedelai, ikan tuna
2. Elastisitas Kulit
Lapisan kulit terluar manusia terdapat kandungan vitamin c yang berfungsi mengatur tingkat elastisitas, produksi kolagen, dan anti aging/ penuaan dini. Contoh makanan kiwi, strawberry, jeruk
3. Melindungi dari sinar UV
Vitamin E berperan melindungi kulit dari paparan sinar berbahaya ultraviolet, mengurangi resiko dan dampak yang dapat terjadi, semisal kulit kering , peradangan, dan melepuh. contoh makanan : tauge, kecambah
4. Menyembuhkan luka, dan memperbaiki bekas luka
Vitamin K berperan membekukan darah saat kulit kita terluka, dan mengatasi peradangan atau bengkak. contoh makanan : kurma
Penyebab awet muda : pikiran, pastikan kita selalu bahagia, dan menjaga asupan makanan
resep awet muda : rutin olahraga pagi, kurangi makanan yang mengandung gula
masker awet muda : perpaduan antara vitamin C dan Kolagen ,yakni masker jeruk nipis , dan putih telur mentah
resep awet muda dan cantik secara alami
tips awet muda menurut islam :
rahasia kulit sehat
Comments
Post a Comment